Selasa, 16 September 2008

MENGUBAH REPOSITORY UBUNTU LOKAL

Mengubah Repository Ubuntu Lokal Indonesia

Daftar sources.list repositori Ubuntu yang ada di Indonesia (silakan tambah bila Anda memiliki informasi repositori lokal Ubuntu lainnya).

Contoh yang diberikan pada halaman ini merupakan sources.list untuk Ubuntu 7.10 (Gutsy Gibbon). Jika Anda menggunakan Ubuntu versi yang lain, cukup ubah seluruh kata gutsy yang ada di dalam berkas sources.list menjadi kode nama Ubuntu yang Anda gunakan saat ini (misalnya dapper, feisty, dan sebagainya).
Daftar Isi [off]

1. Repositori Kambing (UI -- Telkom, Indosat, OpenIXP, INHERENT)
2. Repositori CBN Mirror (OpenIXP)
3. Repositori Komo (OpenIXP)
4. Repositori IndikaNet (OpenIXP)
5. Repositori Gamais ITB (ITB-Net & Inherent)
6. Repositori ITB (Network ITB & Inherent) - FTP only
7. Repositori UGM (Inherent)
8. Repositori FOSS-ID (Telkom)
9. Repositori ITS (Inherent)

Repositori Kambing (UI -- Telkom, Indosat, OpenIXP, INHERENT)

Informasi situs: http://kambing.ui.edu

### sources.list.kambing
### Repository dengan menggunakan server mirror kambing.ui.edu
### Untuk rilis lain selain gutsy silakan ganti semua kata gutsy
### dengan misalnya dapper atau feisty dsb

## REPOSITORY UTAMA
deb http://kambing.ui.edu/ubuntu gutsy main restricted universe multiverse
deb-src http://kambing.ui.edu/ubuntu gutsy main restricted universe multiverse

## INI UNTUK MAJOR BUG FIX UPDATES
deb http://kambing.ui.edu/ubuntu gutsy-updates main restricted universe multiverse
deb-src http://kambing.ui.edu/ubuntu gutsy-updates main restricted universe multiverse

## INI UNTUK UBUNTU SECURITY UPDATES
deb http://kambing.ui.edu/ubuntu gutsy-security main restricted universe multiverse
deb-src http://kambing.ui.edu/ubuntu gutsy-security main restricted universe multiverse

Cara penggunaan:

wget http://arsip.ubuntu-id.org/berkas/sources.list.kambing
sudo mv /etc/apt/sources.list /etc/apt/sources.list.original
sudo cp sources.list.kambing /etc/apt/sources.list
sudo apt-get update


Tidak ada komentar: